Bentang alam Negara INDIA
Yuk belajar Geografi dengan kak
Gunawan
Bentang alam
terbagi menjadi 4 (empat) bagian :
1)
Bagian semenanjung selatan terdiri atas pegunungan
Arrafalli, Salputra, dan dataran tinggi Dekan
2)
Bagian barat dan timur terdapat pegunungan Ghats
Barat dan pegunungan Ghats Timur dan ada lembah Kasmir yang subur dan
pemandangan alam yang indah, sehingga disebut surga dunia
3)
Bagian utara berupa deretan pegunungan Himalaya,
dengan puncak tertinggi Mount Everest (8848 m)
4)
Bagian tengah barupa dataran rendah (Gangga) dan
merupakan daerah alluvial yang terbentuk dari sungai Indhus, Gangga dan
Brahmaputra.
No comments:
Post a Comment